

Reinkarnasi Kreator Cantik
Pemeran Utama Wanita Kuat, Kelahiran kembali
Selesai
Episodes 80
Introduction
Kiana, kreator kecantikan yang mendadak meninggal, kaget setelah tahu dirinya pindah ke dunia novel. Parahnya lagi, dia jadi mantan istri tokoh utama, Toni, yang sedang hamil 4 bulan. Akhirnya Kiana yang tak mau mati muda seperti di novel aslinya mengusahakan berbagai hal untuk bisa punya masa depan yang cerah.